Rating: | ★★★★ |
Category: | Movies |
Genre: | Drama |
Tapi begitu liat awalnya langsung suka..
ceritanya disalah satu daerah terpencil di Prancis, ada panti buat anak2 lelaki yang yatim piatu atau nakal luar biasa. yang lebih menonjol adalah kenakalan mereka yang luar biasa. kalo sekedar timpuk-timpuk dalam kelas sudah biasa.., tapi yang biasa juga adalah mereka mencelakai sesama secara fisik, memeras anak yang lebih kecil.., hukum yang mereka kenal dan diajari oleh guru mereka adalah " ada sebab ada akibat." Jadi jika anak-anak tersebut nakal maka mereka harus dihukum secara fisik, biasanya hukuman tergantung dosanya, jika sudah parah maka yang menghukum adalah kepala sekolah..dan hal ini menjadi senjata ampuh buat para guru untuk menakuti anak didik mereka yang ruar biasa nakalnya itu. Namun ternyata kekerasan justru malah membuat mereka menjadi orang yang sama kerasnya, tak jarang-jarang mereka menakuti para guru dan mencelakai mereka dengan hukuman fisik walau mereka tau mereka dapat ganjaran.
Sekilas inna langsung ingat dengan Buku Toto Chan, ketika dia ditolak sekolah-sekolah di Jepang karena menilai ekspresi Toto Chan sebagai anak yang nakal. Cluenya hampir sama yaitu ada seorang guru yang menerapkan prinsip yang berbeda dengan yang lain, untuk menerti anak, sometimes kita harus berpikiran seperti anak-anak juga. Keras tidak harus dibalas dengan keras..
Terus Bisa ga anak-anak itu berubah?? mending nonton deh.
Film ini rekomended, sama rekomendednya dengan Toto Chan
note: tulisan ini dah lama banget jadi draft...dan baru di publish sekarang
hmmm hmmm hmmm
BalasHapusada gak ya disini (video esy) filmnya?
Inna punya dvdnya sih (baca: dvd bajakan..). bisa dikopi dan dikirim ga yah?. sek Inna tanyain ponakan inna deh.
BalasHapus